
Lumba-lumba itu semuanya berwana pink, saya belum pernah melihat yang seperti itu," kata Rue. Ia juga memperkirakan, lumba-lumba itu kelainan pigmentasi pada kulit sehingga dapat berwarna pink. Tak hanya Rue yang terheran-heran melihat penemuan itu, seorang ahli biologi senior dari Whale and Dolphin Conservation Society, Regina Asmutis-Silvia juga mengungkapkan rasa takjubnya melihat lumba-lumba 'albino' itu. Menurut Silvia, jelas lumba-lumba itu mengalami kekurangan pigmentasi karena matanya yang juga terlihat pink.



0 komentar:
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.